Bangun Infrastruktur, Pemprov Riau Berencana Utang Rp 4 Triliun Berita, Ekonomi|8 Agustus 20193 Juni 2020oleh Publiknews.com PEKANBARU, (Publiknews.com) – Pemprov Riau menjelaskan rencana utang senilai Rp4 triliun kepada PT Sarana Multi Infrastruktur (Persero) yang bakal dilakukan tahun depan.